Selasa, 16 Oktober 2012 0 komentar

Atasi Kejenuhan Ketika Bekerja

Ketika kita bekerja, tiba-tiba muncul perasaan jenuh atau merasa menyebalkan ketika merasakan mendapatkan beban atau tekanan kerja, mungkin kita merasa customer atau client yang minta macam-macam, atau bos kita bersikap yang menjengkelkan kepada kita tidak puas kerja kita, dan sebagainya. Dan kita merasakan hal itu terjadi belakangan ini, mungkin itu adalah pertanda burnout atau kejenuhan (yang disebabkan oleh stress). Bagaimana atasi kejenuhan ketika bekerja itu? dibawah ini ada beberapa aktifitas yang bisa mengatasi kejenuhan tersebut;

0 komentar

Kiat Mendapatkan Penghasilan Lebih

Disaat krisis ekonomi global seperti ini, kebutuhan hidup yang semakin meningkat, menyebabkan kita memerlukan penghasilan lebih yang lebih meningkat dari sekarang. Kesetiaan pun adakalanya sudah sudah dilupakan khususnya didalam dunia kerja, perusahaan dalam kondisi krisis memaksa untuk membatalkan kontrak kerja, pemutusan hubungan kerja (PHK), sehingga pengurangan tenaga kerja didalam perusahaan menjadi biasa. Berikut ini beberapa kiat mendapatkan penghasilan lebih;
0 komentar

Tips Mengatasi Stress

Sering kita baca di koran, di internet, atau melihat berita di TV, banyak orang yang bunuh diri, banyak yang stress. Stress merupakan respon tubuh seseorang ketika menghadapi berbagai tuntutan/permasalahan didalam kehidupannya. Tuntutan atau permasalahan tersebut bisa datang dari external/luar (seperti pinjaman yang tertunggak, beban kerja, teman, hubungan dengan pasangan, atau masalah belajar, dan sebagainya), atau bisa juga dari internal/pikiran sendiri (misal tidak puas atas diri sendiri).
Stress sering dianggap sebagai suatu hal yang buruk, hal itu ada benarnya sekiranya kita dapat mengendalikannya. Setiap orang memerlukan sedikit tekanan didalam kehidupannya agar dapat memiliki kehidupan yang lebih baik. Sebagai contoh sukses didapat dari hasil usaha yang selama ini dilakukan.
0 komentar

Tips Hadapi Bad Mood di Tempat Kerja

Pernahkah kita mengalami perasaan bad mood atau tidak bersemangat di tempat kerja ? pagi-pagi kita pergi kerja tetapi dengan bad mood? Memang manusia merupakan makhluk yang spesial, yang memiliki perasaan yang kompleks. Antara satu orang dengan orang yang lain, bisa mengalami perasaan yang berbeda. Adakalanya perasaan semangat, senang, bahagia tetapi ada juga perasaan sedih, bosan, tidak bersemangat atau jenuh. Ketika dalam kondisi perasaan sedih, bosan atau tidak semangat, tubuh kita juga ikut bereaksi, badan terasa lemas, mengantuk dan akhirnya aktifitas kita pun terganggu. Performa kerja pun ikut turun, mungkin bagi pekerja kantoran akan mempengaruhi karir atau bonus yang akan diterima dan bagi orang yang wiraswasta atau bekerja sendiri akan mempengaruhi penghasilannya.
0 komentar

Tips Atasi Kecewa

Siapa sich yang tidak pernah kecewa? siapapun pasti pernah merasakan kecewa, ada yang kecewa karena pekerjaan, teman, atau bahkan kekecewaan karena masalah asmara, hubungan cinta dengan pasangan. Perasaan kecewa pun sangat beragam, ada yang dengan mudah melupakan kekecewaan tersebut tetapi ada yang susah bahkan tidak bisa melupakaan rasa kecewa tersebut.
Kecewa memang merupakan hal yang normal tetapi bagaimana kita mengatasi kecewa tersebut yang membedakan kualitas diri kita. Berikut ini beberapa tips atasi kecewa;
 
;